Ustaz Khalid Basalamah, Pendakwah dan Ilustrasi Orang yang sedang Itikaf untuk Mengejar Lailatul Qadar.
Sumber :
  • Kolase tim tvOne

Malam Ganjil Terakhir di Bulan Ramadhan, Ustaz Khalid Basalamah: Jangan Kau Rusak Ibadahmu dengan Baju Lebaran!

Rabu, 19 April 2023 - 20:37 WIB

“Jika mengatakan Astagfirullah sama dengan Astagfirullah selama 1.000 bulan,” tambahnya.

Jika bersedekah misal senilai Rp 1 juta maka sama dengan dia bersedekah satu juta rupiah itu selama 83 tahun 4 bulan.

“Ulama menghitungnya dari awal malam datang yaitu habis magrib sampai dia pagi hari bertemu sampai subuh,” kata Ustaz Khalid Basalamah.

Pada malam ini, malaikat turun dan tentu membawa keberkahan dan rahmat sebagaimana malaikat membawa keberkahan.

“Sampai-sampai mereka meletakkan sayapnya karena ridho kepada para penuntut ilmu. Pada malam itu juga ini malam mulia sekali Allah subhanahu wa ta'ala tentukan takdir ajal dan rezeki,” ujar Ustaz Khalid Basalamah. 

Maka dianjurkan setiap muslim untuk melakukan apa saja amalan pada 10 malam terakhir termasuk malam 29 ini.

“Semua yang kita kerjakan sama dengan seribu bulan ini luar biasa dia hanya terjadi setahun sekali,” tandas Ustaz Khalid Basalamah. (put)

Berita Terkait :
1 2 3 4
5
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:23
04:46
05:39
03:03
03:29
02:11
Viral