Sumber :
- Timnas Indonesia
Tak Bisa Menahan Lagi, Ole Romeny Ungkap Satu Momen Menyakitkan Ketika Bela Timnas Indonesia: Saat Saya...
Salah satu bintang Timnas Indonesia, Ole Romeny bagikan pengalamannya saat membela Skuad Garuda, ia mengaku ada satu momen yang menurutnya menyakitkan. Apa?
Kamis, 15 Mei 2025 - 20:01 WIB
Namun, momen ini juga sekaligus memberikan pengalaman menyakitkan bagi Ole Romeny.
Saat itu, Timnas Indonesia harus takluk di tangan Socceroos dengan skor yang cukup menyakitkan.
Sambil membawa bola ke tengah lapangan, Ole tidak bisa menahan emosinya karena belum bisa membawa kemenangan di laga lawan Australia tersebut.
"Ambil bolanya dan pergi ke garis tengah karena skornya 4-1. Jadi kemudian saat saya mengambil bola saya baru saja mencetak gol debut, jadi sekarang kami sangat bahagia tentu saja," jelas Ole.
"Tetapi kita kalah dalam pertandingan, jadi emosinya sedikit campur aduk," pungkasnya.
(nka)