Ini Aneka Cara Mengolah Daging Kurban dan Peralatannya.
Sumber :
  • Tokopedia

Bosan Masak Daging yang Itu-Itu Aja? Ini Aneka Cara Mengolah Daging Kurban dan Peralatannya

Jumat, 30 Juni 2023 - 11:20 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Bertepatan dengan Hari Raya Idul Adha, umat islam menyembelih hewan kurban sebagai tanda rasa syukur berbagi rezeki dengan sesama umat manusia. 

Pada tahun ini pemerintah menetapkan hari raya Idul Adha 1444 H jatuh pada Kamis, 29 Juni 2023. Perayaan hari besar umat muslim ini identik dengan memasak olahan daging sapi atau kambing.

Daging dapat diolah dengan cita rasa Indonesia sehingga menjadi beberapa menu, seperti Sate, Gulai, Tongseng, Bakso, dan masih banyak lagi. 

Untuk memasak menu tersebut memerlukan berbagai alat, seperti pisau, tusuk sate, dan panggangan. 

Di Tokopedia, Anda bisa membeli perlengkapan tersebut dengan menyesuaikan selera serta kebutuhan, dari mulai budget, bentuk, jumlah, dan modelnya. Tentu dengan kualitas yang sudah tidak diragukan lagi. 

Beberapa alat berikut menjadi rekomendasi Tokopedia untuk mengolah daging kurban di Hari Raya Idul Adha ini.

3 Peralatan Rekomendasi untuk Mengolah Daging Kurban

Pisau Daging


Ilustrasi Pisau Daging. (Sumber: Pixabay)

Untuk mengolah daging kurban agar mudah dikonsumsi tentu perlu dipotong-potong terlebih dahulu. Anda membutuhkan sebuah pisau dapur untuk memotong daging menjadi potongan kecil.

Dengan pisau yang tajam, Anda dapat membuat olahan seperti sate dan tongseng dengan potongan kecil-kecil, bakso dengan cara di cincang, atau steak. 

Berbagai jenis pisau untuk memotong daging dapat Anda cari di Tokopedia, mulai dari pisau golok, pisau dapur daging, Chef Knife, dan masih banyak lagi.

Selain itu di Tokopedia juga tersedia pengasah pisau agar menjaga pisau tetap tajam. 

Bila ingin mencari pisau daging, Tokopedia menyediakan dalam berbagai model, harga, dan jenis pisau. Harga termurah mulai dari Rp20.000 saja, Anda sudah mendapatkan sebuah pisau dapur yang terbuat dari Baja.

Pisau Golok untuk mencacah daging dan tulang sapi juga tersedia di Tokopedia mulai dari harga Rp45.500. Untuk mengasah pisau agar lebih tajam, pengasah pisau dapat dibeli mulai dari harga Rp9.000.

Grill Pan


Grill Pan. (Sumber: Tokopedia)

Banyak cara untuk mengolah daging kurban, salah satunya dapat dibakar atau dipanggang dengan menggunakan grill pan atau wajan pemanggang. 

Bila Anda bosan dengan olahan daging kurban yang itu-itu saja, cobalah panggang menggunakan grill pan. Daging dapat dimasak barbeque ala Korea, dimakan dengan sayur atau bahkan dengan keju. 

Jika Anda belum memiliki grill pan, Anda dapat memesannya di Tokopedia. Berbagai bentuk, jenis, serta brand dapat Anda pilih.

Square grill pan tersedia mulai dari harga Rp55.000, sementara yang berbentuk bulat dimulai dari harga Rp48.000. 

Makan daging kurban dengan cara yang berbeda agar tidak mudah merasa bosan juga dapat dinikmati bersama keluarga.

Tusuk Sate


Ilustrasi Tusuk Sate. (Sumber: Pixabay)

Bila ingin memasak sate untuk mengolah daging kurban, di Tokopedia tersedia dalam berbagai jenis dan bahan yang berbeda. 

Mulai dari tusuk sate yang terbuat dari bambu, stainless steel, bahkan dengan kualitas import tersedia di Tokopedia.

Tusuk sate tersedia mulai dari harga Rp199/pcs, hingga dengan harga Rp35.000 dengan motif pita. 

Selain ketiga produk tersebut, di Tokopedia juga menyediakan berbagai perlengkapan lainnya untuk mengolah daging kurban. (*)

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:25
07:09
03:29
03:25
01:03
03:12
Viral