Ilustrasi Olahraga.
Sumber :
  • Pixabay

Benarkah Protein Sangat Berpengaruh Bagi Pembentukan Massa Otot? Ini Asupan yang Harus Diperhatikan Ketika Berolahraga

Jumat, 12 Juli 2024 - 10:47 WIB

Angka Kecukupan Gizi (AKG) dalam Permenkes No. 28 Tahun 2019 menyebutkan kebutuhan protein harian orang dewasa adalah 60 gram untuk wanita serta 65 gram untuk pria. 

Angka tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan kesehatan serta tingkat aktivitas fisik harian, bila ingin meningkatkan massa otot tentunya kebutuhan protein akan lebih besar.

Diikuti dengan Suplemen

Untuk mencukupi kebutuhan protein dalam tubuh sekaligus meningkatkan antibodi dalam program pertumbuhan massa otot, dibutuhkan sebuah suplemen agar tubuh tetap dalam keadaan sehat.

Salah satunya dengan Whey protein, sebuah suplemen olahraga yang marak dikonsumsi oleh para binaraga. 

Fungsi utama whey yang membantu meningkatkan antibodi dan pertumbuhan massa otot menjadikannya pilihan konsumsi para pecinta olahraga dalam membentuk tubuh ideal mereka. 

Bagi kamu yang masih pemula sama whey protein, mengonsumsi whey protein tentunya membawa banyak manfaat, terutama jika kamu ingin mencapai bentuk tubuh yang ideal dan kesehatan yang optimal. 

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
04:41
05:26
03:59
01:39
01:02
Viral