Sumber :
- Istimewa
Laba dan Solvabilitas Jasaraharja Putera Melonjak Tajam pada Kinerja Tahun Buku 2024
PT Jasaraharja Putera menyelenggarakan Rapat Umum
Pemegang Saham Laporan Keuangan (RUPS LK) untuk Tahun Buku 2024.
Rabu, 2 Juli 2025 - 18:43 WIB
Direksi PT Jasaraharja Putera menyampaikan apresiasi kepada seluruh pemegang saham, mitra kerja, serta karyawan atas kontribusi dan dukungan yang konsisten dalam menjaga pertumbuhan dan keberlanjutan perusahaan.
"Perseroan akan terus berkomitmen untuk meningkatkan layanan, memperkuat tata kelola perusahaan, serta memberikan nilai tambah bagi seluruh pemangku kepentingan," sambung keterangan itu. (raa)