Sumber :
- Tim tvOne - Sonik Jatmiko
Harga Minyak Goreng Tak Terkendali dan Stok Langka, Pelaku UMKM Kelimpungan
Harga pasar minyak goreng jenis curah, ekonomis dan premium di pasaran wilayah Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah sudah tak terkendali dan langka di pasaran.
Kamis, 17 Februari 2022 - 10:57 WIB
Dinperindag sudah mengajukan ke pemerintah pusat untuk operasi pasar sebesar 6.000 liter, tetapi belum dipenuhi sejak pengajuan pada Januari. Terakhir, operasi pasar pada 5 Januari 2022, telah mendistribusikan sebanyak 3.396 liter minyak goreng.
Retno meminta masyarakat untuk tidak melakukan panic-buying dengan membeli minyak goreng secara berlebihan agar harganya tidak terus melonjak.(Sonik Jatmiko/Buz)