Hilirisasi Industri & Ketahanan Pangan Nasional.
Sumber :
  • tim tvone - tim tvone

Petrokimia Gresik Dorong Insinyur Wujudkan Hilirisasi Industri & Ketahanan Pangan Nasional Songsong Indonesia Emas 2045

Jumat, 8 November 2024 - 15:43 WIB

“Hilirisasi dari produk ini ternyata mampu mendorong program percepatan swasembada
pangan nasional serta mendukung kemajuan industri nasional. Pemanfaatan gipsum ini juga
menjadi upaya Petrokimia Gresik untuk meningkatkan kualitas pengelolaan lingkungan
hidup, karena kepedulian terhadap lingkungan menjadi instrumen penting bagi
keberlangsungan perusahaan,” jelas Dwi Satriyo.

Terbaru, Petrokimia Gresik juga berinovasi mengubah Urea granul menjadi Urea nano
sebagai langkah mengoptimalkan program Petrokimia Gresik Smart Precision Farming
(Petro Spring) yang diinisiasi perusahaan untuk pertanian modern dan presisi. Harapannya,
produktivitas pertanian nasional dengan sistem modern ini dapat terus ditingkatkan
produktivitasnya.

“Inovasi-inovasi yang telah dijalankan Petrokimia Gresik ini juga berkat dukungan para
insinyur yang ada di perusahaan. Saya berharap kontribusi ini terus ditingkatkan untuk
kemajuan pertanian Indonesia dan kemandirian industri nasional menyongsong Indonesia
Emas 2045,” pungkasnya. (hen)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral