SVP Business Development Pertamina Wisnu Medan Santoso (tengah) dalam acara diskusi di Jakarta, Selasa (10/9/2024)..
Sumber :
  • ANTARA

Dari Sisi Teknologi PERTAMINA Sebut Siap Olah Minyak Jelantah Jadi Avtur, Tetapi...

Selasa, 10 September 2024 - 16:17 WIB

Jakarta, tvonenews.com - Minyak goreng bekas atau minyak jelantah ternyata sangat dimungkinkan untuk dikembangkan menjadi avtur, atau bahan bakar pesawat.

SVP Business Development Pertamina Wisnu Medan Santoso di Jakarta, Selasa (10/9/2024), mengatakan pihaknya yakin sisi teknologi, Pertamina siap terkait pengembangan SAF dengan salah satunya memungkinkan minyak jelantah dikembangkan menjadi bioavtur.

"Sebenarnya kalau dari sisi teknologi kita sudah siap," kata dia

"Teman-teman riset kita itu bahkan cukup yakin kalau secara technology wise katalisnya tidak kalah dengan pihak lain dan sebagainya," lanjutnya lagi.

Namun demikian, pengembangan minyak jelantah menjadi avtur masih sebatas diskusi di internal.

Pertamina sendiri tengah mengkaji dan mengeksplorasi sejumlah opsi, termasuk cara pengumpulan minyak jelantah.

"Belum, terutama belum firm. Kita baru eksplorasi, baru brainstorming saja. Tapi tanpa feedstock yang cukup memang agak sulit mengembangkan proyek itu," katanya.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:08
10:15
01:40
02:37
01:56
04:07
Viral