Screen shoot penampakan tornado raksasa kembar di danau toba sesuai video yang diunggah akun facebook Bodi Pardede, Minggu 14 Agustus 2023.
Sumber :
  • Tim tvOne / yoga syahputra

Viral Penampakan Tornado Raksasa Kembar Selama Satu Menit di Danau Toba - Ini Makna Kepercayaan Warga

Senin, 14 Agustus 2023 - 08:27 WIB

Medan, tvOnenews.com - Sebuah video viral berdurasi 49 detik viral di media sosial instagram. Dimana penampakan moment langka munculnya Tornado Raksasa kembar yang disebut terjadi di Danau Toba pada Minggu (13/8/2023) sekitar Pukul 5 Petang.
 

Diperkirakan pusaran tornado raksasa ini ada di titik Tengah Danau Toba Wilayah Tarabunga Balige dan Tengah Danau Toba Wilayah Porsea Kabupaten Tobasa.

 

Info dilansir ,pada masing-masing titik terdapat tornado kembar. Berdasarkan postingan siaran langsung akun facebook Boido Pardede video diambil dari Geosite Huta Ginjang, Balige. 

 

Video yang sempat pada rekaman siaran langsung, aktivitas tornado kurang lebih berlangsung durasi 1 menit.

 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:51
01:25
01:35
03:02
04:12
02:32
Viral