Penampakan matahari saat terjadi fenomena Halo di langit Meulaboh Kabupaten Aceh Barat.
Sumber :
  • Tim tvOne / chaidir

Fenomena HALO Terlihat di Langit Meulaboh, BMKG Pastikan Tidak Berbahaya

Senin, 15 Mei 2023 - 07:55 WIB

Aceh Barat, tvonenews.com - Warga Aceh Barat dihebohkan oleh penampakan matahari yang dianggap tidak biasa. Matahari di kabupaten tersebut tampak dilingkari cincin, Minggu (14/5/2023).

 

Tampak lingkaran mengelilingi Matahari ini berbentuk bulat. Warga pun mengabadikan fenomena alam tersebut.

 

Yoga Almaruf Prakirawan BMKG Meulaboh mengatakan, fenomena tersebut merupakan fenomena optis, dimana lingkaran cahaya disekitar matahari di lingkari cahaya, dan biasa di sebut Halo.

 

"Halo merupakan fenomena optis berupa lingkaran cahaya di sekitar matahari atau bulan dikarenakan adanya pembiasan sinar matahari atau bulan oleh awan lapisan tinggi," kata Yoga Almaruf, pada Minggu (14/3/2023).

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral