Wakil Menteri Sosial, Agus Jabo Priyono menyalurkan Rp. 2,5 triliuan bantuan sosial.
Sumber :
  • wawan setyawan

Peringatan HKSN di Maros, Wamensos Salurkan Rp 2,5 Triliunan Bansos

Sabtu, 21 Desember 2024 - 10:56 WIB

 
"Ada berbagai macam bantuan kita serahkan, mulai dari bantuan bagi Korban longsor di Soppeng, kebakaran, hingga pemeriksaan kesehatan dan khitanan," ujarnya.
 
Kemensos juga memberikan bantuan sosial pangan sembako, bantuan program keluarga harapan, bantuan kesiapsiagaan bencana alam, permakanan lanjut usia dan disabilitas, bantuan lumbung sosial, bantuan ATENSI, dan bantuan YAPI. Adapun total bantuan Kesetiakawanan Sosial di Provinsi Sulawesi Selatan senilai Rp2.513.173.931.189 atau Rp2,5 Triliun.
 
Dalam Puncak Peringatan HKSN di Maros, Kemensos juga menyediakan layanan kesehatan umum, fisioterapi, massage, khitanan massal, donor darah, dan pameran produk Sentra Kreasi Atensi. Wamensos Agus Jabo akan meninjau langsung layanan kesehatan tersebut.
 
Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral