Sumber :
- antara
Breaking News! Kapolda Jatim: 127 Orang Meninggal Dunia, Dua di Antaranya Anggota Polri
Sebanyak 127 orang meninggal dunia dalam tragedi yang terjadi di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang Jawa Timur pascapertandingan vs Arema FC melawan Persebaya.
Minggu, 2 Oktober 2022 - 05:44 WIB
Kericuhan terjadi usai pertandingan antara Arema FC melawan Persebaya Surabaya dengan skor akhir 3-2 di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu malam (1/10). Kekalahan itu merupakan yang pertama bagi Arema FC sejak 23 tahun terakhir.