Sumber :
- tim tvone - tim tvone
Sambut Harlah, DPC PKB Lamongan Gelar Kegiatan Sosial Bernuansa Religius
Sambut Hari Lahir PKB ke-27, DPC PKB Kabupaten Lamongan menggelar berbagai kegiatan bernuansa religius, sosial, hingga pendidikan politik.
Selasa, 22 Juli 2025 - 16:19 WIB
Diketahui, pada Pemilu 2024 lalu, DPC PKB Lamongan mencatat sejarah sebagai pemenang pemilu dengan meraih 12 kursi di DPRD Lamongan. Salah satu kader PKB kini juga menjabat sebagai Ketua DPRD Lamongan. (hen)