Sumber :
- Antara
Gunung Semeru Alami Aktivitas Kegempaan Ratusan Kali, Masyarakat Diimbau Waspada
Sabtu, 10 Februari 2024 - 10:01 WIB
PVMBG juga mengimbau masyarakat untuk tidak beraktivitas dalam radius lima kilometer dari puncak Gunung Semeru karena rawan terhadap bahaya lontaran batu.
Pada 2023, Gunung Semeru menduduki posisi gunung api paling aktif erupsi di Indonesia dengan jumlah erupsi tercatat sebanyak 29.131 kali.
Gunung Semeru dipantau secara visual dan instrumental dari dua pos pengamatan gunung api yang berada di Desa Sumber Wuluh Kecamatan Candipuro Kabupaten Lumajang; serta di Desa Argosuko, Kecamatan Ampelgading, Kabupaten Malang. (ant/far)