

Sumber :
Media Italia Beri Julukan Penuh Wibawa untuk Jay Idzes Jelang Bela Timnas Indonesia Kontra Australia usai Dominasi Setiap Rivalnya: Pemimpin yang Tak…
Senin, 17 Maret 2025 - 12:49 WIB
Tentunya, pujian dari media Italia di atas bisa saja membuat Jay Idzes tambah percaya diri dalam memperkuat Timnas Indonesia melawan Australia nanti.
Di sisi lain, hasil imbang kontra Napoli tak mampu membuat Venezia keluar dari zona degradasi dan masih di posisi ke-19 Liga Italia dengan 20 poin dari 29 laga.
Sedangkan Napoli gagal ke puncak dan tertahan di peringkat kedua klasemen dengan 61 poin dari 29 pertandingan, memiliki poin sama dengan Inter Milan.
(yus)