Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong bisa mencoret Pratama Arhan.
Sumber :
  • tvonenews.com - Julio Tri Saputra

Malik Risaldi dan Pratama Arhan Dicoret Shin Tae-yong untuk Laga Kontra Bahrain? Timnas Indonesia Terpaksa Pangkas Empat Nama

Rabu, 9 Oktober 2024 - 11:09 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, harus mencoret empat nama dari skuadnya untuk laga kontra Bahrain pada Kamis (10/10/2024) esok malam WIB.

Hal ini merujuk kepada aturan FIFA yang hanya membolehkan 23 pemain untuk didaftarkan ke skuad yang tersedia di lapangan.

Sebanyak 12 pemain menjadi cadangan untuk 11 pemain yang bermain sejak menit pertama di lapangan.

Shin Tae-yong membawa 27 pemain ke Bahrain dan China, jadi empat pemain harus dicoret dari skuad untuk memenuhi peraturan tersebut.

Para pemain yang tampil secara reguler seperti Jay Idzes, Rizky Ridho, Calvin Verdonk, dan Rafael Struick tentunya diharapkan masuk dalam skuad.

Namun, siapa saja pemain yang akan dicoret oleh Shin Tae-yong? Kami akan membahas empat kandidat yang mungkin tak masuk dalam skuad final.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
09:14
02:07
04:55
04:12
03:16
01:18
Viral