Timnas Indonesia saat melawan Australia di Stadion GBK, Selasa (10/9/2024).
Sumber :
  • Julio Trisaputra-tvOne

Ketua PSSI-nya Thailand Akhirnya Bicara Jujur soal Kualitas Timnas Indonesia: Garuda Tim yang Menakutkan, Bagus Sekali 

Sabtu, 14 September 2024 - 05:42 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Ketua PSSI-nya Thailand alias Federasi Sepakbola Thailand (FAT), Nualphan Lamsam bicara jujur soal kualitas Timnas Indonesia usai melakoni dua laga awal Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Skuad Garuda berhasil menahan imbang dua tim elite Asia, yakni Arab Saudi (ranking 56 dunia) dengan skor 1-1 dan Australia (24 dunia) via skor 0-0 pada 6 dan 10 September 2024 lalu.

Hasil itu cukup positif, mengingat Timnas Indonesia merupakan negara paling rendah ranking FIFA-nya (133 dunia) di Grup C yang diikuti oleh Jepang, Arab Saudi, Australia, Bahrain dan China.

Pencapaian skuad Garuda asuhan Shin Tae-yong pun menjadi sorotan dunia, tak terkecuali Madam Pang -sapaan Nualphan Lamsam- yang baru-baru ini bicara jujur soal Timnas Indonesia.

Menurut Ketua PSSI-nya Thailand itu, Timnas Indonesia terus menciptakan hasil yang mengejutkan di turnamen internasional hingga menjadi kekuatan nyata di Asia Tenggara. 

Madam Pang menilai Timnas Indonesia juga mendapat banyak perhatian dan dianggap sebagai ancaman serius di Piala AFF 2024 mendatang. 

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:23
04:46
05:39
03:03
03:29
02:11
Viral