Ini Alasan Timnas Indonesia Masih Butuh Striker Naturalisasi, di Sepak Bola Modern Striker Harus ....
Sumber :
  • Kolase tvOnenews/FC Volendam/Utrecht

Ini Alasan Timnas Indonesia Masih Butuh Striker Naturalisasi, di Sepak Bola Modern Striker Harus ...

Sabtu, 27 Juli 2024 - 17:21 WIB

Bung Binder mengakui di era sepak bola modern seperti ini butuh striker yang bukan saja membuka peluang tapi juga mampu melakukan tendangan dari jarak jauh. 

"Tidak banyak striker-striker yang kita punya di dalam skuad Timnas Indonesia itu banyak melepaskan tangan-tendangan dari luar kota penalti biasa dilakukan biasa itu dilakukan oleh para pemain dari second line," kata Bung Binder. 

"Artinya jika striker yang sekarang kita punya di dalam skuad ini bisa mencetak gol dari luar kota penalti itu juga plus, tapi seandainya ya PSSI tidak dapat nih striker keturunan Indonesia yang baru ya saya pikir enggak ada salahnya juga Jens Revan diberikan kesempatan untuk tampil bagi Timnas Indonesia senior," katanya. (hfp)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:11
01:14
01:09
11:06
02:21
21:38
Viral