Sumber :
- ANTARA/Rizal Hanafi
Bukan Jens Raven, Sosok Inilah Jadi Bintang Kemenangan Timnas Indonesia atas Timor Leste Menurut Analisa Pandit Senior, Siapa?
Nama Jens Raven menggema usai mencetak dua gol saat timnas Indonesia kalahkan Timor Leste, tapi dia justru bukan jadi bintang kemenangan menurut pandit senior.
Rabu, 24 Juli 2024 - 09:26 WIB
"Anak ini (Welber Jardim) walau tidak cetak gol, tapi andilnya luar biasa, menjadi kreator di lini tengah, passing oke," terangnya. (ind)