Tekad Striker Keturunan Belanda Jens Raven bersama Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19, Pemain FC Dordrecht Itu….
Sumber :
  • PSSI

Tekad Striker Keturunan Belanda Jens Raven bersama Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19, Pemain FC Dordrecht Itu…

Selasa, 16 Juli 2024 - 17:50 WIB

tvOnenews.com - Pada akhir Juni lalu, striker keturunan Belanda Jens Raven resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI). 

Jens Raven akan bergabung dengan Timnas Indonesia U-19 untuk berlaga di Piala AFF U-19 bulan Juli ini. 

Jens Raven telah berkumpul dengan seluruh tim sejak 8 Juli.

Berkontribusi untuk pertama kalinya bagi sepak bola Indonesia di turnamen resmi, Jens Raven bertekad membantu Timnas Indonesia U-19 tampil baik di turnamen ini.

“Saya harap bisa berkontribusi banyak kepada tim dan membantu tim mencapai hasil yang baik,” kata Jens Raven.

Jens Raven lahir di Belanda pada 12 Oktober 2005. Jens memiliki bakat bermain sebagai striker. 

Asal muasal Jens Raven keturunan Indonesia berasal dari neneknya. Pada usia 18 tahun dia memilih dinaturalisasi. 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:41
01:11
14:44
02:37
00:48
01:45
Viral