Sumber :
- FAM
Agen FIFA Beri Nasihat untuk Liga Malaysia, Begini Katanya
Selasa, 9 Juli 2024 - 23:49 WIB
“Tapi tentunya jika tidak ada laporan dari pemain, PFAM tidak bisa mengambil tindakan. Saran saya, kedua belah pihak (FAM dan MFL) harus lebih proaktif,” katanya dilansir dari Makan Bola, Selasa (9/7/2024).
“Mungkin kalau ada berita yang dimuat media, PFAM bisa menanyakannya kepada pemain atau tim. Karena kalau hal ini tidak dibiarkan akan seperti itu (terus berlarut-larut),” tambahnya.
Persoalan tunggakan gaji ini pun mendapat perhatian Presiden PFAM sekaligus mantan striker nasional Safee Sali.
Safee menggambarkan pihak-pihak yang terlibat bertanggung jawab atas kesejahteraan para pemain.
(amr)
Follow tvOnenews.com di sini Google News.