Pelatih paling sukses di Liga 1, Jacksen F Tiago bicara pro kontra pemain naturalisasi timnas Indonesia..
Sumber :
  • Kolase tvOnenews / VIVA / Julio Trisaputra tvOnenews

Beda Sikap dengan Bung Towel, Pelatih Asing Tersukses di Liga Indonesia Ini Menganggap Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Itu ..

Selasa, 9 Juli 2024 - 11:43 WIB

Ia juga kerap mengkritik secara lantang pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong dalam beberapa kesempatan, bahkan dirinya pesimis tim Garuda mampu lolos putaran keempat kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Sementara itu, Jacksen F Tiago memberikan tanggapan soal performa timnas Indonesia di bawah asuhan Shin Tae-yong.

"Sekarang ini mau bicara naturalisasi atau tidak, saya rasa sah saja karena itu hak orangnya, tapi saya rasa semua orang itu punya darah Indonesia, kita tahu (mereka pemain) bahwa garis keturunan ada darah Indonesia," ucapnya dilansir youtube Helmy Yahya Bicara.

Dia menanggapi dengan santai soal pemain timnas Indonesia banyak dihuni oleh pemain naturalisasi asal Belanda.

"Memiliki garis keturunan (Indonesia), sehingga menghadapi negara lain juga sama seperti itu," paparnya.

Mantan pelatih Persipura itu mengatakan bahwa Indonesia bukan satu-satunya negara yang memakai pemain naturalisasi.

"Bukan negara Asia atau Asia Tenggara saja, tapi negara seperti Jerman, Italia, Balotelli coba bayangkan," terangnya.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:10
01:29
03:46
02:20
01:37
02:13
Viral