Kiper Timnas Indonesia U-16 Muhammad Nur Ichsan.
Sumber :
  • tvonenews.com - Julio Tri Saputra

Pahlawan dalam Senyap Itu Bernama Muhammad Nur Ichsan, Berikut Profil sang Kiper Timnas Indonesia U-16 di Piala AFF U-16 2024

Senin, 1 Juli 2024 - 23:19 WIB

Profil Muhammad Nur Ichsan

Muhammad Nur Ichsan merupakan kiper binaan akademi Dewa United. Dia tergabung dalam tim Dewa United Youth pada saat ini, sebagaimana data dari Transfermarkt.

Kiper berpostur 185 cm ini lahir di Pematang Siantar, Sumatera Utara pada 11 April 2008. Dengan demikian, usianya kini adalah 16 tahun.

Ichsan gabung dengan Dewa United Youth pada Agustus 2023 lalu. Sebeblumnya, dia dibina di Asiana SS.

Kegemilangan Ichsan diharapkan bakal berlanjut untuk Timnas Indonesia U-16 asuhan Nova Arianto, yang bakal tampil di kualifikasi Piala Asia U-17 2025 pada Oktober mendatang. (rda)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:21
03:26
07:40
02:04
01:13
03:43
Viral