Tak Salah PSSI Ngebet Naturalisasi Ole Romeny, Calon Tandem Ragnar Oratmangoen di Timnas Indonesia Itu Baru Saja Cetak Gol dan Assists di Eropa.
Sumber :
  • FC Utrecht

Tak Salah PSSI Ngebet Naturalisasi Ole Romeny, Calon Tandem Ragnar Oratmangoen di Timnas Indonesia Itu Baru Saja Cetak Gol dan Assist di Eropa

Senin, 1 Juli 2024 - 13:39 WIB

Melihat penampilan apiknya tersebut, langkah PSSI untuk mempercepat naturalisasi Ole Romeny bisa dibilang keputusan tepat.

Jika Ole Romeny resmi memperkuat Timnas Indonesia, maka lini depan skuad Garuda bakal punya banyak striker Liga Eropa yang bisa jadi ancaman tim-tim di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Sebelum Ole Romeny, Timnas Indonesia lebih dulu diperkuat Ragnar Oratmangoen dan Rafael Struick sebagai ujung tombak.

Dengan ketambahan Ole Romeny, menarik dinantikan kiprah trio striker Eropa yang bakal jadi tumpuan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 nanti. (sub)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:59
13:58
04:50
00:51
13:49
02:14
Viral