Nasib apes dialami pemain keturunan Belanda ini usai tolak Timnas Indonesia.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews

Usai Tolak Tawaran Bela Timnas Indonesia, Bintang Eropa Ini Justru Alami Nasib Apes saat Meniti Karier di Liga Inggris

Minggu, 16 Juni 2024 - 19:02 WIB

tvOnenews.com - Bintang Eropa ini langsung mendapatkan kesialan setelah menolak tawaran dari Shin Tae-yong untuk membela Timnas Indonesia.

Padahal, keputusannya untuk pindah ke Liga Inggris dari Belanda dianggap sebagai langkah yang bagus untuk pemain berusia 21 tahun tersebut.

Sebagaimana diketahui, Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong masih aktif berburu penggawa keturunan di Eropa meski saat ini sudah diperkuat pemain top.

Terbaru, Maarten Paes serta Calvin Verdonk telah menyelesaikan proses naturalisasi dan resmi disumpah menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) pada awal Juni 2024.

Calvin Verdonk bahkan telah menjalani debut manis bersama Timnas Indonesia yakni dengan meloloskan skuad STY ke ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Kesuksesan pemain keturunan yang mengangkat prestasi Timnas Indonesia di level internasional lantas mendapat banyak perhatian publik.

Tidak hanya itu, sejumlah pemain keturunan di Eropa bahkan beramai-ramai menyatakan ketertarikannya untuk bermain bagi Timnas Indonesia usai melihat prestasi tersebut.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:21
03:26
07:40
02:04
01:13
03:43
Viral