Taktik Parkir bus timnas Indonesia.
Sumber :
  • AP Photo - Tatan Syuflana

Berita Foto: Intip Aksi Ciamik Timnas Indonesia Saat Hadapi Argentina

Selasa, 20 Juni 2023 - 00:02 WIB

tvOnenews.com - Tim nasional Indonesia boleh kalah 2-0 dari Argentina, namun permainan Garuda patut diacungi jempol. 

Timnas Indonesia tampil percaya diri melawan Argentina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin (19/6/2023). 

Indonesia kebobolan dua gol dari Leandro Paredes dan Cristian Romeo. Meski demikian, Garuda sempat mempertahankan gawang tetap bersih pada 30 menit awal pertandingan. 

Dengan dukungan 60 ribu suporter di Stadion GBK, timnas mampu meredam berbagai serangan Argentina. Bahkan tim asuhan Shin Tae-yong ini mampu memberikan perlawanan di lini belakang Argentina. 

Intip Aksi Para Pemain Timnas Indonesia dan Argentina: 

1. Gol Menakjubkan Leandro Paredes dari Luar Kotak Penalti

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral