Sumber :
- Juventus Official
Direktur Juventus Langsung Diminta Mundur Setelah Resmi Berikan Kontrak Baru kepada Striker Buangan Arkadiusz Milik
Para suporter asal Italia menyampaikan reaksinya atas keputusan Juventus memberikan kontrak baru kepada striker buangan Arkadiusz Milik.
Rabu, 30 April 2025 - 19:00 WIB
“Ada banyak kesalahan di bursa transfer, dan banyak keputusan yang mengecewakan. Saya tidak suka menyebut nama, namun kekecewaan tertentu terlihat dengan jelas,” kata Gentile, dikutip dari Tuttomercatoweb.