Pelatih Persija Jakarta, Carlos Pena.
Sumber :
  • Laman resmi Persija Jakarta

Jelang Bali United vs Persija Jakarta, Carlos Pena Klaim Macan Kemayoran Punya Momentum Bagus

Sabtu, 14 Desember 2024 - 21:59 WIB

Gianyar, tvOnenews.com - Persija Jakarta menghadapi Bali United pada pekan ke-15 Liga 1 2024-2025.

Kedua tim dijadwalkan saling bentrok di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Kabupaten Gianyar, Bali pada Minggu 15 Desember 2024.

Pelatih Persija Jakarta Carlos Pena berbicara jelang laga kontra Borneo FC
Sumber :
  • tvonenews.com - Ilham Giovani

 

Pelatih Persija Jakarta, Carlos Pena mengaku cukup percaya diri timnya mengantongi momentum yang bagus jelang laga kontra Bali United.

Sang pelatih mengklaim skuad Macan Kemayoran punya semangat tinggi untuk mencuri poin penuh di laga tandang kali ini.

“Sekarang yang terpenting tim saya ada di momentum yang bagus, semangat bagus,” kata Pelatih Kepala Persija Jakarta Carlos Pena di Gianyar, Bali, dilansir dari laman ANTARA.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:16
43:11
04:17
01:49
02:45
04:20
Viral