Pierre Njanka.
Sumber :
  • Instagram Pierre Njanka

Nasib 6 Mantan Pemain Asing Liga Indonesia, Ada yang Mengolah Sampah hingga Jadi Wali Kota

Rabu, 20 Desember 2023 - 17:53 WIB

Ia juga kerap menghiasi skuad timnas Kamerun mulai 1994 hingga 2004. Usai gantung sepatu Njanka memutuskan untuk kembali ke negara asalnya. 

Di sana Njanka dikabarkan aktif melatih sepak bola untuk pemain-pemain muda. 

5. Roger Milla

Roger Milla merupakan pemain sepakbola andalan Timnas Kamerun pada piala dunia 80-an dan 90-an. Di Indonesia ia pernah memperkuat Pelita Jaya dan Putra Samarinda. 

(Foto: Instagram/@rogermillaofficiel)

Kabar terkini Milla banyak melakukan aksi-aksi lingkungan dan sosial. Pada Yayasan Heart of Africa miliknya, Roger Milla membuat program pemanfaatan sampah plastik menjadi paving blok. 

Selain itu ia juga mendirikan Noma Fund untuk memerangi penyakit noma yang menyerang banyak anak-anak Afrika. 

Dia menggandeng beberapa legenda sepak bola lain seperti Samuel Eto'o. 

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:50
02:03
03:05
03:21
01:44
01:05
Viral