Potret laga Timnas Indonesia melawan Australia pada Selasa (10/9/2024) di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta..
Sumber :
  • X/TimnasIndonesia

Link Live Streaming Australia Vs China di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Duel 2 Tim Pesakitan yang Bakal Pengaruhi Peringkat Timnas Indonesia

Kamis, 10 Oktober 2024 - 14:39 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Berikut link live streaming Australia vs China yang hasilnya akan mempengaruhi peringkat Timnas Indonesia.

Timnas Indonesia tergabung di Grup C pada putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia bersama Australia, China, Jepang, Bahrain, dan Arab Saudi.

Skuad Garuda saat ini bertengger di peringkat keempat pada klasemen sementara Grup C dengan perolehan dua angka dari dua laga.

Sementara pemuncak klasemen adalah Jepang dengan enam poin, diikuti Arab Saudi (empat angka) dan Bahrain (tiga angka).

Di bawah Timnas Indonesia, ada Australia dengan perolehan satu poin dan China yang sama sekali belum memiliki angka.

Sebelumnya, tim besutan pelatih Shin Tae-yong itu membuat dua raksasa Asia kelimpungan dengan hasil imbang kontra Arab Saudi 1-1 dan Australia 0-0.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:54
07:23
04:18
05:59
01:56
05:46
Viral