Sumber :
- Antara
Banjir Rob Terjang Kawasan imur Jambi, 3 Rumah Rusak Berat
Selasa, 14 Januari 2025 - 10:12 WIB
Sementara itu, Kepala Pelaksana (Kalak) BPBD Tanjung Jabung Timur Helmi Agustinus mengatakan pihaknya tetap melakukan koordinasi mengantisipasi banjir rob yang melanda lima kecamatan wilayah pesisir dan diimbau kepada masyarakat untuk tetap waspada, terutama saat air pasang dan ancaman hewan berbisa.
"Sejumlah jalan penghubung dan jalan utama tergenang air, namun durasinya tidak lama. Kecamatan yang terdampak meliputi Kecamatan Sadu, Nipah Panjang, Sabak Timur, Kuala Jambi, dan Mendahara," kata Helmi Agustinus.(Ant/ree)