Sumber :
- ANTARA
CPNS 2024 Perlu Evaluasi, Menteri PANRB Soroti Isu Penting ASN Muda Berintegritas
Rabu, 13 November 2024 - 21:04 WIB
Sementara itu, Pelaksana Tugas Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) Haryomo Dwi Putranto menjelaskan pelaksanaan pengadaan CASN tahun ini bertepatan dengan era transisi kabinet.
"Oleh karena itu, pegawai ASN yang akan direkrut diharapkan bisa menjadi akselerator dalam mendukung kelancaran penataan kelembagaan serta tercapainya kinerja pemerintah," ujar Haryomo.
Ia menambahkan jumlah penetapan kebutuhan PNS tahun 2024 sebanyak 247.487 formasi, yang terdiri atas 54 persen instansi daerah dan 46 persen instansi pusat.