Ilustrasi Trading.
Sumber :
  • Pexel/Anna Nekrashevich

Platform Investasi Ini Kenalkan Opsi Saham AS, Terobosan Baru dalam Investasi di Indonesia

Jumat, 25 Oktober 2024 - 18:32 WIB

Opsi saham AS menawarkan 3 manfaat utama, termasuk kemampuan untuk menghasilkan keuntungan baik saat pasar naik maupun turun, potensi keuntungan yang lebih tinggi dengan leverage, dan mitigasi risiko yang efektif.

Dengan memanfaatkan call options dan put options, trading opsi membuka peluang untuk mendapatkan keuntungan di pasar yang sedang naik maupun turun. Fleksibilitas ini memungkinkan investor untuk menavigasi berbagai kondisi pasar dengan mudah.

Selain itu, opsi saham AS memungkinkan investor untuk mengontrol posisi yang lebih besar dengan nilai investasi yang lebih kecil, meningkatkan potensi keuntungan di kedua kondisi pasar.

Meskipun semua investasi melibatkan risiko, premi yang dibayarkan untuk sebuah opsi membatasi eksposur risiko pada jumlah tersebut, menjadikan opsi saham AS instrumen investasi yang ideal untuk mengelola potensi kerugian.(lkf)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
09:14
02:07
04:55
04:12
03:16
01:18
Viral