Mahasiswa S2 Strategi Perang Semesta Unhan Sosialisasikan Bela Negara di SMAN 8 Jakarta.
Sumber :
  • istimewa

Mahasiswa S2 Strategi Perang Semesta Unhan Sosialisasikan Bela Negara di SMAN 8 Jakarta

Kamis, 13 Juni 2024 - 19:15 WIB

Program ini bagian dari Tri Darma Pendidikan, yakni pengajaran pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat. 

"Materi yang kita berikan adalah materi bela negara, harapannya, bela negara ini sudah kita sampaikan sejak awal kepada genarasi-generasi yang dapat membawa menuju Indonesia Emas 2045," kata Suryo kepada media usai kegiatan PKM di SMAN 8 Jakarta, Rabu (13/6/2024).

Ketua Pelaksana PKM Prodi SPS Unhan, Imelda Berwanty Purba menyampaikan terima kasih karena telah diterima dengan baik oleh siswa maupun pimpinan SMAN 8 Jakarta. 

Ia senang melihat antusiasme para siswa dalam bertanya maupun menjawab pertanyaan.

"Senang sekali antusiasme dari adik-adik dalam menjawab pertanyaan atau pun bertanya, dan pokoknya tadi pembelajaran tadi bener-bener menyenangkan dan hidup dan mereka tertarik juga untuk bisa mengikut seleksi di S1-nya Unhan," katanya. 

Ia berharap melalui kegiatan PKM ini para siswa SMAN 8 Jakarta lebih memahami lagi dan lebih memiliki rasa cinta Tanah Air. 

"Mereka menjadi tahu bahwa (cinta tanah air) itu bisa diaplikasikan tidak hanya lewat perang atau pakai senjata tapi juga dengan otak, dengan prestasi, dengan kepedulian dengan isu-isu sosial yang ada," ujarnya.

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral