Ilustrasi - seismograf.
Sumber :
  • ANTARA

BREAKING NEWS: BMKG Sebut Gempa Garut Magnitudo 6,5 Tak Berpotensi Tsunami

Minggu, 28 April 2024 - 00:02 WIB

Sementara itu, warga di Ciledug khususnya penghuni apartemen sempat panik akibat guncangan gempa yang dirasakan.

"Warga apartemen di ciledug panik," ujar Langgeng, salah satu warga Ciledug, Tangerang, Banten, Minggu (28/4/2024) dini hari.

Laman twitter (X) BMKG juga menginformasikan getaran gempa terasa hingga Bandung Tangerang dan Jakarta.

"Gempa (UPDATE) Mag:6.5, 27-Apr-24 23:29:47 WIB, Lok:8.42 LS, 107.26 BT (Pusat gempa berada di laut 151 km barat daya Kabupaten Garut), Kedlmn:10 Km Dirasakan (MMI) IV Sukabumi, III-IV Bandung, III Tangerang #BMKG," demikian dikutip dari X BMKG.

Terasa Hingga Jawa Tengah

Akun instagram BMKG pun ramai dikomentari warganet terkait informasi gempa yang terjadi.

Bahkan, sejumlah akun instagram menyebut guncangan gempa terasa hingga wilayah Jawa Tengah.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:54
03:55
05:35
03:29
06:33
02:13
Viral