Cintanya Ridwan Kamil Dapat Perintah dari Golkar, Atalia Disuruh Maju di Pilwalkot Bandung.
Sumber :
  • istimewa

Cintanya Ridwan Kamil Dapat Perintah dari Golkar, Atalia Disuruh Maju di Pilwalkot Bandung

Sabtu, 30 Maret 2024 - 09:33 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Cintanya eks Gubernur Jawa Barat (Jabar), Ridwan Kamil yakni sang istri, Atalia Praratya akui dirinya sudah medapatkan surat perintah dari Golkar untuk maju sebagai Calon Wali Kota Bandung. 

Bahkan, dikatakannya, menerima surat perintah itu sebelum hari pemungutan suara pada Februari lalu. 

"Jadi, saya sudah menerima Sprin (surat perintah) dari Partai Golkar untuk maju Pilwakot," kata dia ketika ditemui di Kota Bandung pada Jumat (29/3/2024).

Meski begitu, Atalia mengaku belum memutuskan bakal maju sebagai Calon Wali Kota Bandung ataukah tidak. 

Sebab, kata dia, masih ada hal yang perlu didiskusikan dengan suaminya, Ridwan Kamil. 

Diketahui, Ridwan Kamil juga sebelumnya mendapat surat perintah maju di Pilgub Jabar atau DKI Jakarta.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:21
03:26
07:40
02:04
01:13
03:43
Viral