Gus Dur Sebut Prabowo Subianto Sosok Paling Ikhlas pada Rakyat Indonesia.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com

Bukan Tanpa Alasan, Gus Dur Sebut Prabowo Subianto Sosok Paling Ikhlas pada Rakyat Indonesia karena...

Jumat, 11 Agustus 2023 - 20:04 WIB

tvOnenews.com - Menjelang Pemilihan Umum Presiden 2024, kini telah terdapat 3 nama yang akan menjadi Calon Presiden, yaitu Prabowo Subianto, Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo.

Ketiga Capres kini menjadi pembicaraan publik. Namun, bagi Prabowo Subianto Pemilu 2024 ini bukanlah pertama kali dirinya mencalonkan diri. 

Sebelumnya, Prabowo Subianto telah mencalonkan diri pada tahun 2004, 2009, 2014, dan 2019, namun dirinya gagal ke tahap selanjutnya menjadi Presiden RI.

Purnawirawan TNI ini sempat menjadi perbincangan oleh Presiden ke-4 RI, Abdurrahman Wahid (Gus Dur) dengan menyebutkan Prabowo merupakan sosok paling ikhlas kepada rakyat Indonesia.

Seperti apa Sosok Prabowo di mata seorang Gus Dur, simak informasinya berikut ini. 

Dalam program acara Satu Jam Lebih Dekat, tvOne, Indy Rahmawati sebagai presenter menanyakan kepada Gus Dur manakah sosok pemimpin yang akan diterima oleh rakyat.


Presiden ke-4 RI, Abdurrahman Wahid. (tvOne)

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:51
01:25
01:35
03:02
04:12
02:32
Viral