Ilustrasi: Gedung Merah Putih Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Jakarta Pusat..
Sumber :
  • Antara

Kantor Kemensos Digeledah KPK Terkait Kasus Korupsi Beras Bansos

Selasa, 23 Mei 2023 - 20:21 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah kantor Kementrian Sosial (Kemensos) terkait penyidikan kasus korupsi bansos beras yang sedang dilakukan oleh KPK, hari ini Selasa (23/05/2023).

“Benar ada kegiatan dimaksud,” ujar kabag Pemberitaan KPK Ali Fikri, dalam keterangan tertulisnya hari ini.

Namun Ali belum menjelaskan secara detail terkait penggeledahan itu.

Dia juga belum membeberkan barang bukti yang disita penyidik dalam penggeledahan.

KPK diketahui memang tengah menyidik kasus korupsi penyaluran beras bansos.

Penyaluran itu ditujukan kepada keluarga penerima manfaat program keluarga harapan tahun 2020-2021 di Kementerian Sosial (Kemensos).

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral