Sumber :
- Tim tvOne/Saiful
Tidak Konsisten, Majelis Hakim Ragukan Kesaksian Setyo Dalam Perkara dugaan korupsi PT Asabri
Persidangan di Pengadilan Tipikor Jakarta terkait perkara dugaan korupsi PT Asabri, saksi Setyo Joko Santosa dalam memberikan kesaksiannya selalu berubah-ubah dan tidak konsisten.
Sabtu, 23 Oktober 2021 - 16:15 WIB
"Saya tidak kenal dengan Pak Setyo yang mulia. Dan saya baru bertemu dengan dia di Pengadilan Tipikor ini," kata Betty saat dikronfontir untuk menjelaskan adanya pertemuan di sebuah hotel berbintang, di Jakarta. (Saiful/Danu/mii)