Sumber :
- ANTARA
Dubes Iran Tegas Tunjuk Amerika Serikat Telah Bajak Unjuk Rasa Jadi Kerusuhan di Iran
Ada oknum-oknum dari unsur asing yang “membajak” aksi unjuk rasa di Iran pada akhir Desember 2025 sehingga berubah menjadi kerusuhan besar pada awal Januari sebelum mereda.
Jumat, 23 Januari 2026 - 06:30 WIB