Tangled.
Sumber :
  • Instagram @disney

Film Live-Action Tangled Bakal Diproduksi

Kamis, 12 Desember 2024 - 11:46 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Film live-action Tangled siap diproduksi Studio Disney.

Bersama Sutradara Michael Gracey yang pernah menggarap film Greatest Showman, proses produksi dan penayangan Tangled versi terbarunya masih dirahasiakan jadwal lengkapnya. 

Nantinya naskah Tangled versi live-action akan ditulis oleh Jennifer Kaytin Robinson. 

Meski demikian, Disney belum mengumumkan daftar pemain yang akan terlibat dalam film tersebut.

Tangled menceritakan kisah Rapunzel. Rapunzel adalah seorang putri yang akhirnya diselamatkan dari menara terpencilnya oleh seorang penjahat bernama Flynn Rider. 

Film yang mendapat banyak ulasan itu tayang pada 14 tahun lalu dan menghasilkan pendapatan sebesar 592 juta dolar Amerika Serikat di box office global atau sekitar Rp9.4 triliun. 

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:54
07:23
04:18
05:59
01:56
05:46
Viral