news

Daerah

Bola

Sport

Gaya Hidup

Video

Tvone

Pengemudi BMW di Kota Malang Pakai Nopol N 3 NEN.
Sumber :
  • IST

Viral Pengemudi BMW di Kota Malang Pakai Nopol N 3 NEN, Ternyata Demi..

Satlantas Polresta Malang Kota, Jawa Timur, telah mengamankan mobil BMW yang dikendarai oleh Raisa (21) dengan nomor polisi (nopol) N 3 NEN dalam Operasi (Ops) Keselamatan Semeru 2025.
Minggu, 16 Februari 2025 - 16:58 WIB
Reporter:
Editor :

Ia juga menambahkan bahwa penindakan ini sejalan dengan Ops Keselamatan Semeru 2025, yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap tertib berlalu lintas.

"Kami langsung lakukan tilang dengan Pasal 280 Undang-Undang Lalu Lintas Angkutan Jalan (UU LLAJ) dan denda maksimal Rp500 ribu, dan kami minta langsung ganti nomor polisi aslinya," tandasnya 

Sementara itu pengemudi mobil BMW, Raysa mengaku, saat terekam oleh warganet lupa untuk melepas plat nomor. Atas kegaduhan tersebut, ia mengaku menyesali perbuatannya. 

“Saya memohon maaf atas ketidaknyamanan dan kegaduhan, karena sudah merugikan banyak orang. Saya berharap ini untuk pertama dan terakhir,” pungkasnya. (eco/ebs)

Berita Terkait

1
2
Tampilkan Semua

Topik Terkait

Saksikan Juga

02:05
01:27
12:44
15:36
06:26
05:03

Viral