Tembok Rumah Warga Ambruk setelah Gempa Guncang Jember.
Sumber :
  • Twitter @DaryonoBMKG

Ini Penampakan Rumah-Rumah yang Rusak Setelah Gempa M 5.1 Guncang Jember

Kamis, 16 Desember 2021 - 08:26 WIB

Daryono mengatakan, guncangan gempa dirasakan di daerah Puger pada skala V MMI di mana getaran dirasakan hampir semua penduduk dan orang banyak terbangun. Di Jember terasa IV MMI, yaitu bila pada siang hari dirasakan oleh orang banyak dalam rumah.

Di Denpasar, Kuta, Legian III MMI atau getaran dirasakan nyata dalam rumah. Terasa getaran seakan akan truk berlalu. Lalu dirasakan juga di Banyuwangi II-III MMI dimana getaran dirasakan nyata dalam rumah. 

Serta di Jimbaran, Karangkates, Lumajang, Bondowoso II MMI getaran dirasakan oleh beberapa orang, benda-benda ringan yang digantung bergoyang. (ant/act)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:37
03:27
15:26
14:16
02:25
03:14
Viral