Sumber :
- Yohannes
Air Laut di Pelabuhan Wae Wole Diduga Tercemar Limbah Kapal
Kamis, 21 Oktober 2021 - 01:47 WIB
“Kenyataan selama ini tidak ada keluhan dari nelayan malah aktifitas tangkap ikan di Pelabuhan Wae Wole tinggi sekali. Jadi yang di video di pinggir pantai tidak bisa kita vonis dari kapal atau dari nelayan atau terbawa arus,” tutupnya.
Polisi ke TKP
Sementara itu, Kepala Satuan Reserse dan Kriminal Polres Manggarai Timur, Iptu Agustian Sura Pratama mengaku timnya telah kembali dari Wae Wole.
“Unit Tipidter sudah pulang. Kita juga telah mengambil sampel air yang diduga tercemar itu. Tapi secara kasat mata anggota kita tidak menemukan jejak limbah minyak ataupun debu semen di dalam air. Tapi tetap kita dalami dulu ya informasinya benar atau tidak,” kata Kasat Reskrim Agustian. (yohanes/ade)