Total 174 Hektar Lahan Terbakar di 6 Kecamatan di Dumai.
Sumber :
  • Dedi E

Total 174 Hektar Lahan Terbakar di Dumai

Minggu, 17 Oktober 2021 - 17:39 WIB

Dumai, Riau - Gelombang panas yang terjadi dalam beberapa hari terakhir di Kota Dumai, Provinsi Riau, mengakibatkan 174 hektar lahan semak belukar di enam kecamatan terbakar. Kini sebagian wilayah sudah berhasil dipadamkan dan sisanya sedang dalam pendinginan.

Kepala BPPD Dumai, Anora, Minggu (17/10/2021) manyampaikan sekitar hampir dua pekan kebakaran hutan dan lahan yang melanda enam kecamatan tersebut mencapai 174, 24 hektar.

"Benar memasuki pekan kedua di bulan Oktober ini sudah 174,24 hektar lahan terbakar, kebakaran dipicu gelombang panas yang melanda wilayah Riau saat ini,” ujar Anora.

Berikut rincian laporan kebakaran hutan dan lahan per tanggal 17 Oktober 2021:

Kecamatan Sungai Sembilan 133,74 Ha dengan rincian:

  1. Kelurahan Batu Teritip seluas 8,38 Ha
  2. Kelurahan Lubuk Gaung 121,35 Ha
  3. Kelurahan Bangsal Aceh 4 Ha

Kecamatan Medang Kampai 12,51 Ha dengan rincian:

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
04:41
05:26
03:59
01:39
01:02
Viral