Detail Foto - Utang Terasa Menyesakkan? Inilah Doa yang Diajarkan Rasulullah SAW
Ilustrasi berdoa dan bersyukur
Rasulullah SAW memberikan banyak nasihat penting seputar utang, bahkan mengajarkan doa-doa khusus untuk membantu umatnya menghadapi dan melunasi utang dengan bijak. Berikut doa terkait utang yang diajarkan oleh Rasulullah SAW, sebagaimana dibagikan oleh Ustaz Khalid Basalamah.
- galeri foto