Detail Foto - Rem Bermasalah, Mercedes-Benz akan Tarik 1 Juta Mobil Model Lama
Mercedes Benz A Class di pabrik Rastatt, Jerman pada 2019.
Mercedes-Benz mengumumkan akan segera menarik hampir satu juta kendaraan model lama di seluruh dunia karena masalah potensial terkait dengan sistem pengereman.
- galeri foto