Detail Foto - Mentan Ikut Teken SKB Percepatan Infrastruktur Pascapanen, Pastikan Hasil Petani Terserap Maksimal
Mentan, Mendagri, Menkeu, dan Kepala BP BUMN menandatangani Surat Keputusan Bersama (SKB) tentang Penugasan Percepatan Pelaksanaan Penyediaan Infrastruktur Pascapanen.
Mentan menjelaskan, produksi beras nasional 2025 berdasarkan data BPS diproyeksikan sebesar 34,77 juta ton, atau naik sekitar 13,54 persen dari tahun sebelumnya.
- galeri foto