Detail Foto - Modus Tanya Alamat Hingga Ngaku Petugas Pertamina, Pelaku Pencurian Tabung LPG Viral di Bantul Ditangkap
Pelaku pencurian tabung yang viral di Bambanglipuro, Kabupaten Bantul beberapa hari terakhir ini akhirnya ditangkap.
Aksi pencurian tabung gas LPG dengan modus licik yang sempat viral di media sosial pada 20 Januari 2026 lalu akhirnya terhenti.
- galeri foto
Sumber :
- Tim tvOne - Sri Cahyani Putri