Detail Foto - Tragis, Pria Pekerja Serabutan di Sleman Gorok Leher Perempuan Gegara Cinta Ditolak
Pria inisial LBWP (54), pelaku yang nekat menggorok perempuan inisial RI (38) di rumah kontrakan wilayah Gamping dihadirkan saat rilis kasus di Mapolresta Sleman, Kamis (6/11/2025).
Seorang pria serabutan di Kabupaten Sleman, DI Yogyakarta nekat menggorok leher seorang perempuan lantaran sakit hati cintanya ditolak.
- galeri foto